Tata cara pemasangan Turbo Timer Portman Toyota Innova #part2

Tata cara pemasangan Turbo Timer Portman Toyota Innova #part2

sebelumnya : Tata cara pemasangan TT Portman Toyota Innova #part1

2. Installasi di kendaraan
a. Buka bagian bawah kolom stir



b. Buka pelapis plastik pada kolom setir dengan membuka 3 sekrup saja. Utk membuka 2 sekrup yg dibawah setir, ada baiknya mesin dijalankan sehingga mudah kita memiringkan setir dalam posisi 90 derajat. Sehingga sekrupnya terlihat di sebelah kiri dan kanan. Kemudian kita buka sekrup yg bagian bawah.






c. Setelah semua terbuka, maka kabel didalam kolom setir akan terlihat, dan kita akan menemukan socket yg terbungkus busa spt pada foto.


d. Lepaskan socket tsb


e. Lalu pasangkan kabel harness yg sudah disupply dlm paket TT

f. Sisa socket pada kabel harness, dihubungkan ke modul turbo timer

g. Kabel dari modul, disambungkan ke displaynya

h. Jangan lupa memasang kabel hitam/massa tadi ke body mobil. Kalo dalam kasus ini, diambil tonjolan baut yg terdapat sekitar wiring utama dibawah setir.

Karena lokasinya dibalik itu, jadi ga bisa ambil gbr, hehehe....Tapi intinya pasang ke massa/body mobil

i. Tinggal pasang display dilokasi yg kita mau, bisa ditengah atau sekitar electrik mirror. Ini contoh yg saya pasang ditengah

Selesai sudah pemasangan. Jadi utk memasang plastik kolom setir, tinggal lakukan langkah sebaliknya dan tutup kembali cover plastik di bawah setir.

Penampakan display Turbo Timer yg sudah bekerja.

Comments

Popular Posts